ANALISIS GAYA BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN TEMATIK DI KELAS V SEKOLAH DASAR

Muliadi Muliadi, Dea Pertiwi, Sudirman Sudirman

Abstract


Abstract: This research is a qualitative descriptive study that aims to reveal in
detail about the learning styles of fifth grade students at SD Inpres 10/73 Bajoe in
thematic learning. The subjects in this study were five grade V students at SD
Inpres 10/73 Bajoe, Tanete Riattang Timur District, Bone Regency. Data
collection was carried out by observation and interview techniques. Data analysis
techniques in this study include data reduction, data presentation, and drawing
conclusions. The research results obtained show that students do not only learn
with one learning style, but learn with a combination of the three learning styles.
There is a combination of visual, auditory, and kinesthetic learning style
characteristics with different learning style tendencies. The dominant learning
style of class V students is kinesthetic learning style. The conclusion in this study
is that the learning styles of fifth grade students at SD Inpres 10/73 Bajoe in
thematic learning have a combination of visual, auditory, and kinesthetic learning
styles. Therefore, teachers should teach according to the dominance of student
learning styles.
Keywords: learning styles, students, tendencies, thematic learning

Abstrak: Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yang bertujuan
untuk mengungkap secara rinci tentang gaya belajar siswa kelas V SD Inpres
10/73 Bajoe pada pembelajaran tematik. Subjek dalam penelitian ini adalah lima
siswa kelas V SD Inpres 10/73 Bajoe Kecamatan Tanete Riattang Timur
Kabupaten Bone. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi dan
wawancara. Teknik analisis data dalam penelitian ini meliputi reduksi data,
penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian yang diperoleh
menunjukkan bahwa siswa tidak hanya belajar dengan satu gaya belajar saja,
melainkan belajar dengan kombinasi ketiga gaya belajar tersebut. Terdapat
perpaduan ciri-ciri gaya belajar visual, auditori, dan kinestetik dengan
kecenderungan gaya belajar yang berbeda-beda. Dominasi gaya belajar siswa
kelas V didominasi oleh gaya belajar kinestetik. Kesimpulan dalam penelitian ini
adalah gaya belajar siswa kelas V SD Inpres 10/73 Bajoe pada pembelajaran
tematik mempunyai perpaduan gaya belajar visual, auditori, dan kinestetik. Oleh
karena itu, guru hendaknya mengajar sesuai dengan dominasi gaya belajar siswa.
Kata Kunci: gaya belajar, siswa, kecenderungan, pembelajaran tematik.


Full Text:

PDF

References


Aini, W. N. (2022). Analisis tipe gaya belajar siswa dalam pembelajaran IPA di kelas IV SD Negeri Cikokol 4 Kota Tangerang. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 105(2).

Ason, A. (2021). Analisis gaya belajar anak binaan Asrama Emaus Kilometer 4 Nanga Pinoh Kabupaten Melawi. Bestari: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 2(2), 38–42.

Azis, F. R. N., Pamujo, & Yuwono, P. H. (2020). Analisis gaya belajar visual, auditorial, kinestetik siswa Berprestasi di SD Negeri Ajibarang Wetan. Jurnal Mahasiswa BK An-Nur : Berbeda, Bermakna, Mulia, 6(1), 26–31.

Hafizha, A. & A. (2022). Analisis pemahaman guru terhadap gaya belajar siswa di SDN 020 Ridan Permai. Kajian Pendidikan Dan Hasil Penelitian, 8(1), 25–33.

Hidayani, M. (2016). Pembelajaran Tematik dalam Kurikulum 2013. At-Ta’lim: Jurnal Pendidikan Islam, 15(1), 150–165.

Nurhaswinda, & Pebriana, P. H. (2022). Hubungan gaya belajar terhadap prestasi belajar mahasiswa Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Pekanbaru. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(2009), 1707–1715.

Rosidah, U., Mudzanatun, & Nuvitalia, D. (2022). Analisis gaya belajar siswa kelas V pada pembelajaran Tematik tema 1 subtema 1 SD Negeri Kalikalong 01 Pati. Jurnal Ilmiah PGSD FKIP Universitas Mandiri, 08, 1834–1843.

Shah, K., Ahmed, J., Shenoy, N., & N, S. (2013). How different are students and their learning styles? International Journal of Research in Medical Sciences, 1(3), 1.

Siyoto, S., & Sodik, M. A. (2015). Dasar Metodologi Penelitian. Yogyakarta: Literasi Media Publishing.

Sudirman. (2022). Mendesain pembelajaran Tematik-Integratif berpandukan pranada kunci G. Jurnal Inovasi Pendidikan Dan Pengajaran, 2(3), 1–23.

Sudirman, Kasmawati, & Jauhar, S. (2023). Pengaruh pemberian reward terhadap motivasi belajar siswa kelas V SDN 198 Cinennung Kecamatan Cina Kabupaten Bone. Bestari: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 4(April), 16–25.

Sundari, F. S., & Handayani, C. (2020). Analisis gaya belajar siswa disleksia. JPPGuseda | Jurnal Pendidikan & Pengajaran Guru Sekolah Dasar, 3(1), 69–74.




DOI: https://doi.org/10.46368/bjpd.v4i2.1431

Article Metrics

Abstract view : 62 times
PDF - 46 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.