UPAYA MENINGKATKAN TEKNIK DASAR BERMAIN SEPAK BOLA DENGAN METODE MODIFIKASI PERATURAN PERMAINAN PADA SISWA KELAS VI MADRASAH IBTIDAYAH AL MA’ARIF 03 TANJUNG PAOH

Authors

  • Hendra Muliyadi
  • Mohammad Rif'at
  • Wakidi Wakidi

DOI:

https://doi.org/10.46368/jpjkr.v1i1.49

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan teknik dasar bermain sepak bola pada siswa
kelas VI Madrasah 03 Al-Ma’arif Tanjung Paoh. Bentuk penelitian ini adalah penelitian tindakan
kelas dengan menggunakan metode modifikasi peraturan permainan. Subjek dalam penelitian ini
adalah siswa kelas VI Madrasah Ibtidaiyah 03 Al Ma’arif Tanjung Paoh yang berjumlah 21 siswa.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan metode modifikasi peraturan permainan dapat
meningkatkan kemampuan teknik dasar sepak bola pada siswa kelas VI semester genap MIS Al
Ma’arif 03 Tanjung Paoh Kecamatan Pinoh Utara Kabupaten Melawi.
Kata Kunci: Teknik Dasar Bermain Sepak Bola, Metode Modifikasi Peraturan Permainan.

Published

2014-07-19

How to Cite

Muliyadi, H., Rif'at, M., & Wakidi, W. (2014). UPAYA MENINGKATKAN TEKNIK DASAR BERMAIN SEPAK BOLA DENGAN METODE MODIFIKASI PERATURAN PERMAINAN PADA SISWA KELAS VI MADRASAH IBTIDAYAH AL MA’ARIF 03 TANJUNG PAOH. Jurnal Pendidikan Jasmani Kesehatan Dan Rekreasi (Penjaskesrek), 1(1), 33–39. https://doi.org/10.46368/jpjkr.v1i1.49

Issue

Section

Artikel

Citation Check

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>