PELAYANAN JEMPUT BOLA DALAM PROGRAM KAWASAN LINGKUNGAN MASYARAKAT SADAR ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN (KALIMASADA) DI KOTA SURABAYA

Achmad Kautsar Azmi Saddad, Lukman Arif

Abstract


 Abstract: The Proactive Service in the KALIMASADA program in Dukuh Seteo Village is the result of a study aimed at analyzing population administration services from the Surabaya City Population and Civil Registration Service. The Proactive Service is a form of innovation by the Surabaya City Government which provides easy administration services to the public so that they have more awareness of the needs and ownership of population administration. Data collection from this study was carried out using primary methods through observation and secondary through document reports and other literature studies. The results of this program are after The Proactive Service was provided in the KALIMASADA program in Dukuh Setro Village, Tambaksari District, Surabaya City. , all factors including the service process, completion time, costs, products, facilities and infrastructure as well as the skills of service delivery officers have contributed to increasing public awareness of population administration and contributing to improving the quality of public services.

 

Kata kunci: Public service, Proactive Service, Population Administration.

Abstrak: Pelayanan jemput bola dalam program KALIMASADA di Kelurahan Dukuh Seteo merupakan hasil kajian yang ditujuakan untuk menganalisis mengenai pelayanan administrasi kependudukan dari Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Surabaya. Pelayanan jemput bola tersebut sebagai bentuk inovasi Pemerintah Kota Surabaya yang memberi kemudahan layanan adminduk kepada masyarakat agar memiliki kesadaran lebih untuk kebutuhan dan kepemilikan administrasi kependudukan. Pengumpulan data dari kajian ini dilakukan menggunakan metode primer melalui observasi maupun sekunder melalui dokemen laporan maupun kajian pustaka lainnya.. Hasil dari program ini adalah setelah adanya pelayanan jemput bola dalam program KALIMASADA di Kelurahan Dukuh Setro, Kecamatan Tambaksari, Kota Surabaya Jika dilihat dari standar pelayanan, semua faktor termasuk proses pelayanan, waktu penyelesaian, biaya, produk, sarana dan prasarana serta keterampilan petugas pemberi pelayanan telah berkontribusi pada peningkatan kesadaran masyarakat terhadap  administrasi kependudukan dan berkontribusi dalam peningkatanm kualitas pelayanan publik

 

Kata kunci: Pelayanan, Jemput bola, Administrasi Kependudukan.


Full Text:

PDF

References


Agnitia LEstari, Mia, Muhamm Tabrani, and Surtika Ayumida. 2021. “Sistem Informasi Pengolahan Data Administrasi Kependudukan Pada Kantor Desa Pucung Karawang.” Jurnal Interkom: Jurnal Publikasi Ilmiah Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi 13(3): 14–21.

Hamzah, Rahma Ashari. 2021. “Pelaksanaan Kampus Mengajar Angkatan I Program Merdeka Belajar Kemdikbud Di Sekolah Dasar.” Dedikasi: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 1(2): 1–8.

Irianto, Heru et al. 2022. “Inovasi Layanan Kependudukan Dispendukcapil Melalui Program Jemput Bola Terpadu Di Kabupaten Sidoarjo 1.” 9(2): 145–50.

Lokabora, Marselus Yollan, and Noora Fithriana. 2018. “Inovasi Jemput Bola Administrasi Kependudukan ( Jebol Anduk ) Dalam Meningkatkan Kualitas Pelayanan Publik.” JISIP: Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik 7(3): 64–69.

Miles dan Hubberman. 2018. Qualitative Data Analysis: A Methods Sourcebook (Chapter 4). SAGE Publications, Inc. https://us.sagepub.com/en-us/nam/qualitative-data-analysis/book246128.

Nabila Anjani Eka Putri, and Sukaris. 2020. “Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Di Maskapai Penerbangan XpressAir Bandung.” Junal Ilmiah Ekonomi Manajemen 23(02).

Nurjannahtin Aliatin. 2023. “Pengoptimalisasian Program KALIMASADA Melalui Kegiatan Sayang Warga Di Balai RW Kelurahan Mulyorejo Kecamatan Mulyorejo Kota Surabaya.” Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan 4(1).

Nurmalasari, Intan, Afifuddin, and Agus Zainal Abidin. 2019. “Kualitas Inovasi Pelayanan Program Jemput Bola Administrasi Kependudukan ( Jebol Anduk ) ( Studi Kasus Pada Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kabupaten Malang ) Jurusan Administrasi Publik , Fakultas Ilmu Admiministrasi , Universitas Islam Malang ,.” Jurnal Respon Publik 13(4): 99–103.

Pemerintah Pusat. UU Nomor 25 Tahun 2009 Tentang Pelayanan Publik.

Riyadin. 2019. “Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Masyarakat Keluarga Berencana Di Kecamatan Pekalongan Kabupaten Lampung (Studi Kasus Pada Desa Pekalongan).” Jurnal Simplex 2(1): 41–50. http://fe.ummetro.ac.id/ejournal/index.php/JS/article/view/330.

Susanto, Joko, and Zepa Anggraini. 2019. “Kualitas Pelayanan Publik Pada Kantor Camat Tabir Ulu Kabupaten Merangin.” Jurnal Administrasi Negara 25(2): 105–22.

Tika Selfira. 2022. “Pelayanan Jemput Bola Dalam Meningkatkan Kepemilikan Dokumen Kependudukan.” Universitas Lampung.




DOI: https://doi.org/10.46368/dpkm.v3i2.1208

Article Metrics

Abstract view : 415 times
PDF - 323 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


__________________________________________________________ 

Lisence:

Lisensi Creative Commons

Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.